Allemano
Allemano adalah perusahaan asal Italia yang didirikan tahun 1956 oleh Giuseppe Allemano.
Berawal dari memproduksi mesin-mesin berat, Allemano beralih menjadi produsen alat ukur presisi di bawah pimpinan Felice Allemano. Perusahaan ini berhasil menghasilkan berbagai peralatan presisi tinggi untuk industri otomotif, termasuk manometer yang digunakan pada kendaraan militer.
Allemano terus berkembang dan berinovasi dalam bidang instrumen alat ukur/pengukuran waktu. Hingga pada tahun 2019, Allemano melakukan transformasi ...