Casio Edifice ECB-30D-1ADF
Casio Edifice ECB-30D-1ADF merupakan salah satu jam tangan yang terinspirasi dari mobil sport. Tampil lebih tangguh dengan performa tinggi dari teknologi Smartphone Link. Tampilan ana-digi terinspirasi dari mobil sport, menyempurnakan kedalaman dan dimensi dial jam sehingga menyerupai look kendaraan yang dinamis.
DESAIN TERINSPIRASI DARI DESAIN MOBIL SPORT
Futuristik dan sporty adalah kata yang tepat untuk menggambarkan Casio Edifice ECB-30D-1ADF. Dirilis tahun 2022, elemen mobil sport terlihat jelas d...