Casio G-Shock X Earthwatch GW-9500KJ-3JR “Mudman” Love The Sea And The Earth 2023
Casio G-Shock Mudman adalah seri jam tangan tangguh dan populer dari G-Shock. Seri ini dirancang khusus untuk penggemar kegiatan outdoor dan profesional yang membutuhkan jam tangan yang tangguh, tahan banting, termasuk anti-lumpur, debu, dan pasir.
Hingga kini kolak Mudman terus dikembangkan dengan berbagai upgrade teknologi hingga kolaborasi yang dilakukan. Seperti pada G-Shock Mudman GW-9500KJ-3JR ini. Sebuah kolaborasi yang mengambil inspirasi dari iguana belang dari ...