Citizen Eco Drive AT8260-85M Radio-Controlled
Citizen terkenal sebagai salah satu brand jam tangan dengan kualitas dan performa terdepan. Salah satu inovasi yang mendapat sambutan positif adalah teknologi Eco-Drive (1976). Sebuah movement yang menjadi bukti bentuk kepedulian Citizen terhadap kelestarian lingkungan. Bahkan hingga sekarang, movement ini terus dikembangankan dengan berbagi koleksi jam tangan terbaru.
DIAL KOMPLEKS-FUNGSIONAL: SINKRONISASI GELOMBANG RADIO
Koleksi Citizen AT8260-85M Radio-Controlled menghadirkan dial...