Citizen Promaster BY3005-56E Geo Trekker Limited Edition
Tepat pada tahun 2024 Citizen merilis lima koleksi jam tangan dengan tema ‘Layers of Time’. Koleksi yang menjadi penanda 100 tahun brand Citizen hadir di industri horologi. Hadir menjadi koleksi limited edition, ‘Layers of Time’ menampilkan dial berwarna struktural yang terinspirasi dari lapisan batuan dan mineral yang membentuk planet bumi selama jutaan tahun.
Dan salah satu koleksi ‘Layers of Time’ yang memukau dan wajib masuk radar pantauan adalah Citizen Promaster BY3005-56E Geo Trekker Eco ...