MIDO Commander II M021.407.33.411.00
Koleksi Mido Commander dianggap sebagai salah satu seri andalan brand Mido. Seri Mido Commander pertama kali diperkenalkan pada Juli 1959.
Mido Commander pun masih diproduksi hingga saat ini. Menjadi salah satu jam tangan dengan desain klasik, koleksi ini seringkali terinspirasi arsitektur dunia. Fitur Mido Commander pun terus dikembangkan. Bukan hanya dari mesinnya, namun juga visual dan spesifikasinya yang terus mendapat upgrade.
Salah satu produk idaman banyak orang adalah MIDO Comman...