Orient Classic FTV02001B
Orient merupakan brand jam tangan asal Jepang yang berdiri sejak tahun 1950. Brand ini sering dipuji karena mengedepankan kualitas pada setiap koleksinya. Termasuk pada koleksi Orient Classic, memiliki desain yang tak lekang zaman dan dipadukan teknologi yang menunjang penggunaan harian.
Salah satu koleksi Orient Classic yang layak masuk radar incaran adalah FTV02001B. Koleksi ini hadir dengan desain sporty-bold namun tetap elegan ketika melekat di pergelangan. Berbagai fitur yang tersemat juga siap membantu menunjang a...